Blog ini untuk pengunjung yang ingin memperoleh berbagai informasi yang mungkin belum diketahui...
Jumat, 15 Juni 2012
Manfaat Pepaya Bagi Kesehatan
MANIS dan lembut, itulah mengapa buah pepaya dijuluki buah dari malaikat oleh penemu benua Amerika, Christopher Columbus. Buah yang tumbuh sepanjang tahun dengan daging buah berwarna jingga ini terkenal banyak dikonsumsi untuk melancarkan pencernaan.
Selain lezat, pepaya juga kaya akan enzim, vitamin, maupun mineral. Nutrisi di dalam buah bernama latin Carica Papaya ini antara lain antioksidan seperti beta karoten (vitamin A), vitamin C, vitamin B kompleks, flavonoid,
asam folat dan pantotenat. Pepaya juga mengandung banyak mineral,
kalium, magnesium, dan serat. Nutrisi-nutrisi ini membuat pepaya amat
bermanfaat bagi kesehatan.
Tips Menghindari Pembicaraan Yang Membosankan
Anda
pernah terjebak dalam pembicaraan yang membosankan dan pada akhirnya
merasa canggung untuk mengakhirnya? Merasa canggung untuk mengakhiri
percakapan ketika sedang berdiskusi atau bertemu dengan relasi kerap
terjadi. Sebenarnya ada beberapa cara yang dapat membantu
Anda untuk keluar dari situasi tersebut dengan sopan, misalnya
beralasan harus mengangkat telepon, pergi ke kamar kecil, dan
sebagainya.
Seperti dilansir The Grindstone, beberapa ahli dalam berkarir mengungkapkan cara terbaik yang dapat membantu Anda mengakhiri pembicaraan dengan relasi.
Seperti dilansir The Grindstone, beberapa ahli dalam berkarir mengungkapkan cara terbaik yang dapat membantu Anda mengakhiri pembicaraan dengan relasi.
1. Tetap Santai
Mengisi Masa Jomblo
Jomblo bisa diartikan sedang dalam keadaan tidak punya pacar . Biasanya dalam masa ini banyak orang
yang merasakan virus "galau". Terlebih bagi yang sudah sepantasnya
untuk menikah pastilah ini menjadi suatu kekhawatiran tersendiri. Maklum
sudah menjadi kodrad manusia untuk hidup berpasangan. Memiliki pasangan
atau pacar mempunyai banyak keuntungan antara lain ada yang
mengingatkan di waktu lupa (khususnya buat penderita alzheimer macam saya ini), sebagai teman curhat dan bertukar pikiran, tempat berbagi perasaan suka dan duka serta bisa menjadi penyemangat untuk menjadi pribadi yang lebih baik.
Mulai Menabung
Menabung
rata-rata sulit dilakukan sebagian orang, terlebih bagi wanita.
Banyaknya godaan untuk menguras isi kantong membuat tabungan menjadi
kosong melompong. Karena itu penting untuk dilakukan semacam
pembelajaran menabung sejak dini di usia kanak-kanak.
Ada
juga yang meremehkan untuk menabung. Beberapa kalangan lebih puas
menyisakan uang dalam jumlah besar kemudian dipakai lagi karena merasa
menyisihkan tabungan sedikit demi sedikit secara berkala membutuhkan
kesabaran ekstra yang tidak dimilikinya. Padahal ungkapan "sedikit demi
sedikit lama-lama menjadi bukit" ada benarnya. Tabungan akan menunjukkan
hasilnya sesuai berjalannya waktu asal Anda rutin walapun jumlah yang
Anda setorkan untuk mebung hanya sedikit.
Inilah Perbedaan Otak Kiri Dan Otak Kanan
![[imagetag]](http://1.bp.blogspot.com/_GRVFqVQY8Z4/TIc0RnZFbcI/AAAAAAAAEuA/RTFFY3L0k6U/s400/brain_revenge_1.jpg)
Otak kiri dan Otak kanan sahabat anehdidunia.blogspot yaitu otak manusia terbelah dalam dua bagian. Kedua belahan otak bertanggung jawab silang, maksudnya belahan otak kanan bertanggung jawab terhadap tubuh bagian kiri dan sebaliknya. Hal ini berarti bila otak kanan seseorang lebih dominan, maka orang tersebut cenderung menjadi kidal atau aktif dengan bagian tubuh kiri. Kedua belahan otak sangat identik tapi berbeda fungsi. Masing-masing otak berperilaku berbeda.
Kamis, 14 Juni 2012
Negeri Diatas Awan
Sekitar Tahun 90 an seorang musisi bernama Katon Bagaskara pernah melantukan sebuah tembang dengan judul Negeri di awan, isi dari lagu negeri di awan lebih bermakna khayalan, tetapi tahukah anda ada sebuah negara (saya lupa nama negaranya karena koleksi foto ini sudah lama tersimpan di hardisk saya) dengan ketinggian tanahnya berada di atas awan, sehingga negeri tersebut di juluki sebagai negeri di atas awan, anda ingin bukti bahwa ada sebuah negeri di atas awan. Foto ini asli tanpa di edit (kalau tidak percaya sok aja tanyakan pada pakar telematika mas Roy Suryo he..he).
Minggu, 10 Juni 2012
Negara Terkaya Di Dunia
Banyak sebenarnya yang tidak tahu dimanakah negara terkaya di planet bumi ini, ada yang mengatakan Amerika, ada juga yang mengatakan negera-negara di timur tengah. tidak salah sebenarnya, contohnya amerika. negara super power itu memiliki tingkat kemajuan teknologi yang hanya bisa disaingi segelintir negara, contoh lain lagi adalah negara-negara di timur tengah.
Rata-rata negara yang tertutup gurun pasir dan cuaca yang menyengat itu mengandung jutaan barrel minyak yang siap untuk diolah. tapi itu semua belum cukup untuk menyamai negara yang satu ini. bahkan Amerika, Negara-negara timur tengah serta Uni Eropa-pun tak mampu menyamainya.
dan inilah negara terkaya di planet bumi yang luput dari perhatian warga bumi lainya. warga negara ini pastilah bangga jika mereka tahu. tapi sayangnya mereka tidak sadar "berdiri di atas berlian" langsung saja kita lihat profil negaranya.
Rata-rata negara yang tertutup gurun pasir dan cuaca yang menyengat itu mengandung jutaan barrel minyak yang siap untuk diolah. tapi itu semua belum cukup untuk menyamai negara yang satu ini. bahkan Amerika, Negara-negara timur tengah serta Uni Eropa-pun tak mampu menyamainya.
dan inilah negara terkaya di planet bumi yang luput dari perhatian warga bumi lainya. warga negara ini pastilah bangga jika mereka tahu. tapi sayangnya mereka tidak sadar "berdiri di atas berlian" langsung saja kita lihat profil negaranya.
10 Penyakit Keturunan Yang Sulit Dicegah
"Memang
sudah dari sananya," adalah ungkapan yang sering kita dengar jika
berkomentar tentang perilaku atau sifat seseorang. Artinya, memang sudah
takdirnya. Apakah takdir itu jika ditinjau dari sains? Yang jelas, ada
faktor keturunan yang bisa menjadi takdir seseorang untuk mengalami
suatu hal yang sama dengan orangtuanya. Berikut ada 10 kondisi pada
manusia yang bersikap "takdir" keturunan.
1. Alkoholisme
Anak-anak penderita alkoholik tidak ditargetkan menjadi pecandu alkohol juga. Tapi studi terbaru mengungkap bahwa sekitar 50 persen anak para alkoholik berisiko menderita nasib serupa dengan orangtuanya. Sebesar 50 persennya lagi akan ditentukan oleh lingkungan. Ini disebabkan sejumlah gen pada orangtua menurun ke anak, sejenis gen ketergantungan.
Anak-anak penderita alkoholik tidak ditargetkan menjadi pecandu alkohol juga. Tapi studi terbaru mengungkap bahwa sekitar 50 persen anak para alkoholik berisiko menderita nasib serupa dengan orangtuanya. Sebesar 50 persennya lagi akan ditentukan oleh lingkungan. Ini disebabkan sejumlah gen pada orangtua menurun ke anak, sejenis gen ketergantungan.
2. Kanker Payudara
Penyebabnya memang masih misteri, namun ilmuwan sudah menemukan bahwa terjadi mutasi sejumlah gen seperti BRCA1 dan BRCA2 adalah pemicunya. Perempuan yang mewarisi mutasi gen ini akan menderita kanker payudara. Sedangkan kaum lelakinya akan mengalami risiko kanker prostat.
Penyebabnya memang masih misteri, namun ilmuwan sudah menemukan bahwa terjadi mutasi sejumlah gen seperti BRCA1 dan BRCA2 adalah pemicunya. Perempuan yang mewarisi mutasi gen ini akan menderita kanker payudara. Sedangkan kaum lelakinya akan mengalami risiko kanker prostat.
7 Orang Pertama yang Membuat Akun di Facebook
Pastinya agan semua sudah tahu facebook dong? Situs jejaring sosial fenomenal ini menduduki peringkat kedua situs dunia setelah google menurut pantauan tante alexa.com. Facebook telah menjadi penemuan fenomenal abad ini. Lalu tahukah agan siapa saja orang pertama yang mendaftarkan dirinya di facebook?
1. Mark Zuckerberg (http://www.facebook.com/profile.php?id=4)
Spoiler for Mark:
![]() Founder facebook yang membuat facebook ini adalah orang yang pertama mendaftar di situs jejaring sosial fenomenal ini, dengan nomor id 4. |
Sabtu, 09 Juni 2012
Jadwal Lengkap EURO 2012
Peserta Piala EURO 2012 - Piala Eropa 2012
|
|
Langganan:
Postingan (Atom)